Bintang Pos, Jakarta – Aktris dan juga pemain teater, Ine Febriyanti kaget ketika mendapatkan tawaran bermain dalam pertunjukkan Legendra (Legenda Drama dan Tari) bertajuk Padusi. Continue reading →
Month: May 2013
Kepanasan, Para Peserta Bubar Sebelum Upacara Hardiknas Selesai
Bintang Pos, Malang – Ratusan peserta upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) di Kabupaten Malang, Jawa Timur, membubarkan diri meski upacara belum selesai. Peserta tidak tahan terkena terik matahari bahkan sampai ada yang pingsan.
Pemerintah Jepang Siapkan Robot Perawat untuk Lansia
Bintang Pos, Tokyo – Pemerintah Jepang telah mengumumkan rencana untuk menghadirkan robot perawat (nursing robot) yang akan merawat lansia. Hal ini dipersiapkan negeri sakura yang memprediksi bahwa dalam beberapa tahun ke depan, sekira 40 persen dari populasinya akan lebih banyak yang berusia 65 tahun ke atas. Continue reading →
Dahlan Iskan Kumpulkan Bos-Bos BUMN Bahas Upah Pegawai
intang Pos, Jakarta – Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) pada tanggal 19 Mei 2013 akan melakukan rapat besar. Rapat tersebut wajib dihadiri oleh seluruh direktur utama (dirut) perusahaan BUMN. Continue reading →
Hizbullah Tambah Pasukan di Dekat Israel
Bintang Pos, Beirut – Pasukan Sementara Perserikatan Bangsa-Bangsa di Lebanon (UNIFIL) melaporkan, jumlah pasukan Lebanon yang berjaga-jaga di perbatasan Israel sudah berkurang namun pasukan Hizbullah justru mengambil keamanan di wilayah itu. Saat ini, Hizbullah mulai meningkatkan kehadirannya di dekat Israel.
PM Israel: Konflik dengan Palestina Bukan karena “Wilayah”
Bintang Pos, Yerusalem – Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu menegaskan, konflik yang terjadi antara Israel dan Palestina bukan disebabkan karena perebutan wilayah. Hal itu disebabkan karena Palestina menolak eksistensi Israel sebagai Negeri Yahudi.
Anak Punk Keroyok Anggota TNI
Bintang Pos, Pekanbaru – Segerombolan anak punk mengeroyok seorang anggota TNI AD yang diketahui Prada Diko di Jalan Wolter Monginsidi, Pekanbaru,Riau Senin (1/5/2013).
Penyandang Dana Teroris Juga Bisa Kena Pidana
Bintang Pos, Jakarta – Terorisme adalah salah satu bentuk perbuatan keji terhadap manusia dan kemanusiaan itu sendiri. Bahkan, aksi terorisme berpotensi mengancam kedaulatan negara. Salah satu faktor terpenting dalam aksi terorisme adalah dukungan dana.
Korban Pemerkosaan & Pembunuhan Sopir Angkot Bertambah
Bintang Pos, Bukittinggi – Santriwati asal Kabupaten Agam, Sumatera Barat, NS, ternyata bukan satu-satunya korban perampokan, pemerkosaan, dan pembunuhan yang dilakukan pria berinisial Wid atau WS. Ada seorang remaja perempuan lain yang juga diculik dan dibunuh pelaku.
Oknum Buruh Bentrok di Surabaya
Bintang Pos, Surabaya – Beberapa oknum buruh terlibat bentrok di sela-sela unjuk rasa memperingati Hari Buruh se-Dunia atau “May Day” di depan Gedung Negara Grahadi, Rabu.