Bintang Pos, Surabaya – Teka teki bungkusan kain kafan di Makam Kuburan Kembar, Desa Sukorejo, Kecamatan Kota Bojonegoro yang sempat menggegerkan warga setempat terkuak sudah. Bungkusan ternyata berisi sebuah celana dalam laki-laki berwarna biru dan foto seorang perempuan. Continue reading →
Month: June 2013
Inilah Delapan Siswa Raih UN SD Tertinggi Se-Jatim
Bintang Pos, Surabaya – Hasil nilai tertinggi ujian nasional SD/MI se Jawa Timur diraih oleh delapan siswa sekaligus dengan jumlah nilai UN sama, yaitu 29,80. Kedelapan siswa tersebut berasal dari Kab. Sidoarjo, Kab. Bojonegoro, Kab. Tuban dan Kab. Malang. Continue reading →
ICW Serahkan Bukti Kecurangan UN ke Kemendikbud
Bintang Pos, Surabaya – Indonesia Corruption Watch (ICW) menyerahkan laporan berikut bukti kasus kecurangan Ujian Nasional (UN) tahun 2013 kepada Inspektorat Jenderal Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Itjen Kemendikbud), Senin (10/6/2013). Pengamat ICW dari Divisi Monitoring Pelayanan Publik, Siti Juliantari mengatakan, bukti kecurangan UN ditemukan di SMK Widuri Jakarta Selatan. Continue reading →
Hanyut 3 Hari, Nenek Buta Ditemukan Membusuk
Bintang Bintang Pos, Surabaya – Seorang nenek buta, Poni (56) warga Desa Bondoyudo Kecamatan Sukodono akhirnya ditemukan mengambang di Sungai Bondoyudo, Dusun Tayeng Desa Banyuputih Lor Kecamatan Randuagung, Senin(10/6/2013). Continue reading →
Dewi Sandra Dibayar Nasi Kotak & Rp 30 Ribu untuk 2 Film
Bintang Pos, Surabaya – Penyanyi Dewi Sandra ternyata ingat betul soal bayaran pertamanya sebagai artis. Lebih dikenal sebagai penyanyi, uniknya Sandra justru menikmati honor pertamanya dari bermain film. Continue reading →
Banyak PNS di Mojokerto Terlibat Dukung Mendukung Calon Pilwali
Bintang Pos, Mojokerto – Banyak PNS di lingkungan Pemkot Mojokerto kedapatan terlibat dalam kegiatan dukung mendukung bakal pasangan calon dalam Pilwali Mojokerto. Tidak saja PNS setingkat pegawai, namun PNS eselon bahkan kedapatan terlibat dalam kegiatan dukung mendukung bakal calon. Keterlibatan ini juga sudah masuk dalam laporan Panwalsu. Continue reading →
Pembunuh dan Penyemen Bocah 3,5 Tahun Dituntut 20 Tahun Penjara
Bintang Pos, Surabaya – Pembunuh dan penyemen bocah berumur 3,5 tahun masih menanti keputusan hakim PN Surabaya. Hanya saja, Solikin yang divonis gila tim psikiatri RS Bhayangkara Polda Jatim harus siap dituntut 20 tahun penjara. Continue reading →
Pascaterbitnya Putusan PTUN, KPUD Batu Tidak akan Gelar Pilwali Ulang
Bintang Pos, Batu – KPUD Kota Batu akan terlebih dulu mempelajari pascaterbitnya keputusan Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN). KPU bersikukuh tidak akan menggelar ulang Pilwali yang telah dimenangkan pasangan Eddy Rumpoko-Punjul Santoso setahun lalu. Continue reading →
Mensos Kunjungi Peraih Nilai UN SMK Tertinggi Asal Tuban
Bintang Pos, Tuban – Peraih nilai tertinggi Ujian Nasional (UN) tingkat SMK se-Jawa Timur, Ahmad Syafi’i, asal Kelurahan Karang Kecamatan Semanding, Tuban, mendapat perhatian Menteri Sosial Salim Segaf Al Jufri. Continue reading →
KPU Jatim: Empat Bacagub Belum Penuhi Syarat
Bintang Pos, Surabaya – Komisi Pemilihan Umum Jawa Timur menyatakan bahwa empat pasangan bakal calon gubernur belum ada yang memenuhi syarat setelah dilakukan verifikasi dan penelitian dalam rangka pemilihan kepala daerah pada 29 Agustus 2013. Continue reading →