MALANG – Jumlah pendaki Gunung Semeru tembus di angka 3.050 orang. Mereka mendaki untuk merayakan hari kemerdekaan Republik Indonesia ke-68 di gunung tertinggi di Pulau Jawa itu. Continue reading →
Day: August 17, 2013
‘Abraham Samad’ dan ‘Gayus Tambunan’ Saling Adu Gocek
Bintang Pos, SURABAYA– Sejumlah tahanan koruptor dapat keluar bebas menantang petinggi Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk beradu taktik dan strategi di lapangan hijau.
Para tahanan ini terlihat telah menyiapkan kekuatan untuk mengalahkan taktik petinggi KPK itu. Gayus Tambunan, salah seorang tahanan KPK, terlihat dengan sigap menggocek bola dan kerap menyusahkan pertahanan KPK. Continue reading →
Bahasa Jawa & Baju Daerah dalam Upacara 17-an di Jombang
Bintang Pos, Jombang – Tidak hanya pelajar dan aparatur pemerintah, puluhan seniman dan petani di Jombang, Jawa Timur, juga menggelar upacara bendera untuk memeringati hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-68. Continue reading →
Peringatan HUT RI, Gajah Kibarkan Sang Merah Putih
PASURUAN – Taman Safari Indonesia (TSI) II Prigen Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur, punya cara unik untuk memeriahkan peringatan HUT Kemerdekaan RI. Sejumlah satwa langka berparade membentuk barisan upacara bendera. Continue reading →
45 penyelam Aceh bentangkan bendera di laut
Bintang Pos, Sabang, Aceh – 45 penyelam mengibarkan bendera merah putih di dalam laut Pulau Rubiah, Kota Sabang, Aceh, pada kedalaman 10 meter dalam rangka memperingati HUT ke 68 Kemerdekaan Republik Indonesia. Continue reading →
Warga Kediri berupacara di rumah Soekarno
Bintang Pos,Kediri – Warga Desa Pojok, Kecamatan Wates, Kabupaten Kediri, Jawa Timur, mengikuti upacara peringatan Kemerdekaan RI dengan pakaian sederhana di halaman rumah singgah Presiden pertama RI Soekarno di daerah itu, Sabtu.
Kushartono, salah seorang panitia dalam acara itu mengatakan upacara tersebut dilakukan sebagai bentuk penghormatan atas HUT Ke-68 Kemerdekaan Republik Indonesia. Continue reading →