Jakarta – Para buruh dari berbagai sektor industri akan menyuarakan aspirasinya saat peringatan Hari Buruh esok (1/5/2014). Mereka akan menyerukan berbagai tuntutan, namun dunia usaha berharap unjuk rasa para buruh dilakukan dengan damai. Continue reading →
Month: April 2014
Basuki : Peta Politik Pemilu Presiden 2014
Jakarta – Pemilu Presiden 2014 diyakini hanya akan memunculkan dua kandidat calon presiden, yakni Joko Widodo dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan dan Prabowo Subianto dari Partai Gerakan Indonesia Raya. Namun, Susilo Bambang Yudhoyono dan Partai Demokrat disebut akan menjadi penentu terjadi atau tidaknya hal itu. Continue reading →
Program Ekonomi Jokowi gagas Bank Pertanian
Bogor – Pembenahan pertanian harus dimulai dari perbaikan akses dan kesejahteraan petani. Karenanya, pembentukan bank pertanian pun masuk dalam rencana kerja bakal calon presiden dari PDI-P Joko Widodo bila terpilih dalam Pemilu Presiden 2014. Continue reading →
Jokowi Sempat Ingin Mundur
Jakarta — Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama mengatakan, Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo dalam sebuah perbincangan dengannya pernah menyatakan kemungkinan mundur dari posisi DKI-1 tersebut. Ini penuturan Basuki soal perbincangan tersebut. Continue reading →
LAKSNU : Prabowo lebih baik gandeng Khofifah
Jakarta – Direktur Lembaga Kajian dan Survei Nusantara (LAKSNU) Gugus Joko Waskito menyarankan bakal calon presiden dari Partai Gerindra Prabowo Subianto menggandeng Ketua Umum Muslimat NU Khofifah Indar Parawansa sebagai bakal calon wakil presiden. Continue reading →
Dua Hakim Tipikor Dilaporkan ke KY
Jakarta – Koalisi Masyarakat Anti Korupsi melaporkan dua hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) ke Komisi Yudisial (KY), Rabu 30 April 2014. Kedua hakim itu diduga menolak mengembalikan souvenir iPod dari Sekretaris Mahkamah Agung (MA) Nurhadi ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Continue reading →
80 Persen Lada Indonesia Diekspor ke Luar Negeri
Jakarta – Tanaman lada Indonesia memiliki prospek yang bagus. Buktinya, mayoritas lada Indonesia dipasok ke luar negeri. Pada Rabu, 30 April 2014, Wakil Menteri Perdagangan Bayu Krisnamurthi mengatakan, Indonesia sudah lama dikenal sebagai produsen dan penjual lada, bahkan dari zaman kolonial. Continue reading →
BPPTKG: belum ada pergerakan magma
Yogyakarta – Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) menyatakan belum ada pergerakan magma Gunung Merapi ke atas meskipun terjadi perubahan status gunung api aktif tersebut dari normal ke waspada. Continue reading →
30-4-1975: Perang Vietnam Berakhir
Dunia – Pada 39 tahun lalu, Perang Vietnam berakhir. Berakhirnya kecamuk selama hampir 20 tahun ini ditandai dengan menyerahnya Vietnam Selatan tanpa syarat kepada pasukan komunis Vietnam Utara, yang sebelumnya berhasil memaksa AS keluar dari negeri mereka lewat perjanjian damai pada 1973. Continue reading →
Manfaat Jus Tomat Disuguhkan di Pesawat
Jakarta – Saat Anda terbang dengan pesawat, tidak jarang disuguhkan minuman jus tomat oleh pramugari. Mengapa jus tomat? Minuman itu bisa dijelaskan secara ilmiah. Jus tomat sangat berguna bagi penumpang dalam menikmati penerbangan . Rasa lezat pada tomat dapat berfungsi menutupi gangguan kenyamanan di dalam pesawat. Continue reading →