Jakarta – PT Pertamina (Persero) mengupayakan pasokan bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi mencukupi selama masa mudik Lebaran 2014. Continue reading →
Day: May 21, 2014
JKN harus sediakan obat murah efektif
Jakarta – Tersedianya obat yang efektif sekaligus murah menjadi tantangan dalam penyelenggaraan program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) saat ini, ujar Pakar Ekonomi Kesehatan dari Fakultas Kesehatan Masyarakat UI, Prof. dr. Hasbullah Thabrany, MPH, Dr.PH. Continue reading →
Jelang Lebaran Pemerintah Stabilkan Pasokan Daging
Jakarta – Kementerian Perdagangan mengupayakan stabilisasi pasokan dan harga daging, di saat pasokan daging cenderung kurang sehingga harus dipenuhi dengan cara impor. Continue reading →
Amphuri : Standar biaya umroh sekitar Rp19,55 juta
Bandung – Asosiasi Muslim Penyelenggara Haji dan Umroh Republik Indonesia (Amphuri) menyatakan standar minimal biaya perjalanan umroh senilai 1.700 dolar AS atau sekitar Rp19,55 juta (asumsi kurs Rp11.500). Continue reading →
Kader Golkar siap ditampung Nasdem
Jakarta – Ketua Umum DPP Partai NasDem Surya Paloh menyatakan partainya siap menampung kader Partai Golkar yang mendukung calon presiden dan calon wakil presiden Joko Widodo – Jusuf Kalla pada Pilpres 2014. Continue reading →
Mahfud pasti kecewa PKB
Semarang – Salahuddin Wahid, tokoh Nahdlatul Ulama dan adik mantan Presiden Abdurrahma Wahid, mengatakan, Mahfud memiliki kekecewaan mendalam terhadap sejumlah petinggi Partai Kebangkitan Bangsa. Salahudin dapat memahami sikap Mahfud yang memilih mendukung pasangan Prabowo-Hatta. Continue reading →
Jangan ada kampanye hitam
Jakarta – Anggota Dewan Pertimbangan Partai Gerindra Martin Hutabarat mengharapkan kampanye pemilihan presiden lebih mengedepankan visi dan misi serta gagasan soal perbaikan bangsa dibandingkan menonjolkan kampanye hitam atau negatif. Continue reading →
Jokowi Tidak Banyak Bicara tapi Banyak Bekerja
Jakarta – Ketua DPP Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Maruarar Sirait mengatakan, Joko Widodo bukan tipe pemimpin yang bisa banyak bicara. Kekuatan Jokowi adalah dalam bekerja. Hal itu yang akan ditonjolkan dalam kampanye Pemilu Presiden 2014. Continue reading →
Pilpres 2014: Indonesia Butuh Presiden Anti Korupsi
Surabaya – “ Dua calon Presiden akan bersaing tetapi Bangsa Indonesia pada pilpres mendatang tidak membutuhkan presiden yang sibuk dengan iklan dan berbagai produk pencitraan lain. Namun butuh presiden yang fokus dengan pemberantasan korupsi,” ujar Nirota Zuriga Wakil Presiden BEM (Badan Eksekutif Mahasiswa) STIKES Hang Tuah Surabaya Rabu (21/05). Continue reading →