Jakarta – Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri menyindir Ibu Negara yang ia nilai tidak punya kegiatan sendiri selain mengikuti semua kegiatan Presiden. Hal ini disampaikannya saat memberikan sambutannya pada Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Partai Nasdem, Selasa (27/5/2014), di Hotel Mercure, Ancol, Jakarta. Continue reading →
Month: May 2014
Wiranto : Para Jenderal Merapat ke Jokowi
Jakarta – Ketua Umum Partai Hati Nurani Rakyat Wiranto mengklaim ada ratusan jenderal purnawirawan mendukung pasangan calon presiden dan wakil presiden Joko Widodo-Mohammad Jusuf Kalla. Wiranto mengatakan, para mantan jenderal, baik dari TNI atau Polri yang tersebar dari seluruh penjuru Indonesia itu tergabung di dalam sebuah organisasi relawan bernama Pondok Bangsa. Mereka telah membubuhkan tanda tangan pernyataan dukungan kepada Jokowi-JK. Continue reading →
Mahfud MD: Jangan salahkan Kami
Jakarta – Mahfud MD, ketua tim kampanye nasional pasangan Prabowo Subianto-Hatta Rajasa, mengingatkan tim kampanyenya untuk tidak melakukan black campaign atau kampanye hitam menjelang Pemilu Presiden 9 Juli mendatang. Continue reading →
Amien Rais: Pakai Mental Perang Badar!
Jakarta – Ketua Majelis Pertimbangan Pusat Partai Amanat Nasional Amien Rais mengatakan, partainya belum memikirkan posisi menteri dalam koalisi yang mengusung Prabowo Subianto dan Hatta Rajasa. Dia mengatakan, PAN akan menggunakan mental Perang Badar dalam menghadapi pemilu presiden ini. Continue reading →
Kadin: RI Berpotensi Dapat Limpahan Investor dari Thailand
Jakarta – Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia, Suryo Bambang Sulisto, turut menyikapi kondisi darurat militer di Thailand. Ada dampak yang bakal dihadapi oleh Indonesia, yakni potensi investor yang pindah ke Tanah Air. Continue reading →
Mendag: Darurat Militer Thailand belum pengaruhi RI
Jakarta – Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi, Senin 26 Mei 2014, menyatakan bahwa darurat militer Thailand belum berpengaruh terhadap perdagangan Indonesia. Continue reading →
Target Pajak diturunkan, keluhan Dirjen Pajak
Jakarta – Penerimaan pajak dalam RAPBN Perubahan 2014 diturunkan sebesar Rp50,39 triliun, yakni dari Rp1.110,19 triliun dalam APBN 2014 menjadi Rp1.059 triliun. Banyak kendala yang dihadapi otoritas pajak, sehingga target tersebut harus diturunkan. Continue reading →
JK Akui pernah tolak Jokowi Jadi Capres
Jakarta – Jusuf Kalla menanggapi beredarnya video berisi pernyataan dia yang menyebut Joko Widodo tak layak menjadi calon presiden. Video berdurasi 3 menit 39 detik itu kini beredar di Youtube. JK antara lain mengatakan negeri ini bisa hancur jika Jokowi menjadi presiden. Continue reading →
Real Madrid Akhirnya Juara Liga Champions 2013/2014
Manca – Real Madrid menang dramatis pada final Liga Champions 2013/14. Sempat tertinggal 0-1 dari Atletico Madrid hingga injury time babak kedua, mereka akhirnya mampu membalikkan dan menang 4-1 lewat gol Sergio Ramos, Gareth Bale, Marcelo, dan Cristiano Ronaldo. Continue reading →
Prabowo-Hatta disiapkan 300 Ribu ‘Tentara Digital’
Jakarta – Untuk mensukseskan pasangan calon presiden Prabowo-Hatta Rajasa dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) nanti, Partai Keadilan Sejahtera (PKS) mengerahkan 300 ribu ‘tentara digital’. Pasukan yang terdiri dari relawan ini siap melakukan ‘perang’ media untuk memenangkan pasangan yang didukung oleh PKS. Continue reading →