Jakarta – Panglima TNI Jenderal Moeldoko mengatakan, jelang putusan sengketa pemilu presiden (pilpres) oleh Mahkamah Konstitusi (MK) pada Kamis (21/8/2014), TNI menerapkan status siaga satu. Continue reading →
Day: August 19, 2014
Muhaimin calon kuat Pimpin PKB
Jakarta – Muhaimin Iskandar diyakini akan terpilih kembali sebagai ketua umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dalam Muktamar PKB yang akan digelar di Surabaya pada 31 Agustus-1 September 2014. Continue reading →
Golkar Jegal Nusron dan Agus Gumiwang
Jakarta – Wakil Sekretaris Jenderal Partai Golkar, Tantowi Yahya, mengatakan partainya telah melayangkan surat ke Komisi Pemilihan Umum perihal pemecatan Nusron Wahid dan Agus Gumiwang. Menurut dia, jika KPU menyetujui surat itu, dua kader Golkar itu tak akan menjadi Anggota Dewan Perwakilan Rakyat periode 2014-2019. Continue reading →
Prabowo: Saya Yakin Menang
Bandung – Calon presiden RI Prabowo Subianto mengucapkan terima kasih kepada pendukungnya di Jawa Barat yang telah memilihnya pada Pemilu Presiden 9 Juli lalu. Continue reading →
Ahok: Pemprov DKI tetap bangun megaproyek
Jakarta – Meski mendapat penolakan dari sebagian pihak atas pembangunan enam ruas tol dalam kota, Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama menegaskan akan tetap membangun megaproyek itu. Keberatan beberapa pihak ini disebabkan perbedaan sikap Basuki saat masih berkampanye untuk menjadi wakil gubernur dan pada saat ia telah menjadi Wakil Gubernur DKI. Continue reading →
Pengamat: Putusan MK Berpotensi Rusuh
Jakarta – Pengamat politik Indonesian Public Institute Karyono Wibowo mengatakan apa pun Mahkamah Konstitusi (MK) terkait Perselisihan Hhasil Pemilihan Umum (PHPU) berpotensi rusuh sehingga tepat bila kepolisian mengantisipasi segala situasi. Continue reading →