Jakarta – Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) berharap menteri-menteri asal Nahdliyyin atau kader organisasi tidak mengecewakan dan harus menunjukkan kualitasnya kepada publik. Continue reading →
Month: October 2014
Retno Perempuan Pertama yang Jadi Menlu RI
Jakarta – Retno Lestari Priansari Marsudi memastikan hadir di Istana Merdeka,hari ini, pukul 16.00, untuk mengikuti pengumuman susunan kabinet oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi). Retno menyisihkan sejumlah nama lain yang diunggulkan untuk posisi Menteri Luar Negeri (menlu) Continue reading →
Kabinet Kerja Selamat Bekerja
Jakarta – Ucapan selamat dan harapan dilayangkan masyarakat kepada para menteri pilihan Presiden Joko Widodo. Pada Minggu (26/10/2014) kemarin, Presiden Jokowi resmi mengumumkan dan memperkenalkan 34 menteri yang masuk dalam Kabinet Kerja. Penamaan kabinet ini sesuai dengan slogan yang selalu didengungkan Jokowi dalam beberapa kesempatan, yaitu kerja, kerja, dan kerja. Continue reading →
KPK: Menteri Jokowi-JK Bersih
Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi menyatakan menteri-menteri Kabinet Kerja pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Wakil Presiden Jusuf Kalla bersih dari catatan. Para menteri tersebut bersih dari tanda merah atau kuning. Tanda merah menunjukkan risiko tinggi calon menteri itu terlibat kasus dugaan korupsi sedangkan tanda kuning menunjukkan adanya laporan masyarakat yang masuk ke KPK mengenai calon menteri tersebut. Continue reading →
Haji Plus sudah pulang ke Tanah Air
Makkah – Seluruh haji khusus atau dulu disebut ONH ONH plus sudah tiba di Tanah Air, sementara itu jamaah haji reguler dijadwalkan terakhir meninggalkan Tanah Suci pada 5 November 2014. Continue reading →
Kabinet Kerja Presiden Jokowi
Jakarta – Presiden Joko Widodo mengumumkan susunan kabinetnya, Minggu (26/10/2014), di Istana Negara, Jakarta. Ada empat menteri koordinator dengan 34 kementerian. Jokowi-JK menamakan kabinetnya adalah Kabinet Kerja. Continue reading →
Ucapan Selamat untuk Jokowi
Jakarta – Momen pelantikan Presiden Joko Widodo (Jokowi) tak disia-siakan oleh produsen prosesor terbesar di dunia, Intel, untuk memberikan ucapan selamat. Uniknya, ada “pesan tersembunyi” alias iklan produk dalam ucapan selamat tersebut. Continue reading →
Kasus Ebola Tembus 10 Ribu
Manca – Virus mematikan ebola rupanya terus menebar ketakutan. Berdasarkan data yang dilansir Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), tercatat kasus ini telah menembus angka 10.141 orang. Yang mencengangkan, hampir separuh korbannya atau 4.992 orang meninggal dunia. Continue reading →
Tarif Tiket Pesawat segera naik
Jakarta – Maskapai penerbangan kini bernafas lega. Kementerian Perhubungan menerbitkan Peraturan Menteri Perhubungan Nomor 51/2014 tentang Mekanisme Formulasi Perhitungan dan Penetapan Tarif Batas Atas Penumpang Pelayanan Kelas Ekonomi Angkutan Udara Niaga Berjadwal Dalam Negeri yang mulai berlaku bulan ini. Continue reading →
Citilink akan Terbangi Bumi Cendrawasih 2015
Jakarta – Maskapai penerbangan Citilink sudah mengantongi izin penerbangan ke Jayapura. Dengan begitu, Citilink menyatakan siap menjelajah langit bumi cendrawasih tersebut pada semester pertama tahun 2015. Continue reading →