Jakarta – Deklarator Partai Demokrat, Aziddin, mempertanyakan wacana pengusungan Sri Sultan Hamengku Buwono X sebagai bakal calon presiden Partai Demokrat. Ia mengatakan, Demokrat seharusnya memilih satu di antara sebelas peserta Konvensi Calon Presiden Demokrat sebagai jagoannya. Continue reading →
Year: 2014
Kota Malang akan punya bus sekolah gratis
Malang – Kota Malang, Jawa Timur, dalam waktu dekat segera memiliki bus sekolah yang akan mengantar dan menjemput siswa-siswi di sejumlah sekolah yang tersebar di lima kecamatan secara gratis. Continue reading →
Aburizal Akan Digulingkan di Rapimnas?
Jakarta – Partai Golkar kembali memanas menjelang Rapat Pimpinan Nasional pada 17-18 Mei mendatang. Tiga ormas pendiri Partai Golkar, Kosgoro, MKGR, dan SOKSI sepakat membentuk sebuah tim yang mendesak kehadiran Dewan Pimpinan Daerah (DPD) tingkat II. Tim tersebut diisi oleh sembilan orang perwakilan tiga ormas. Continue reading →
KPU tetapkan 560 caleg DPR terpilih
Jakarta – Komisi Pemiliha Umum Pusat di Jakarta, Rabu, menetapkan 560 calon anggota legislatif Dewan Perwakilan Rakyat RI yang terpilih dalam Pemilu Legislatif. Continue reading →
FPI : Risma “Singa Betina” karena Berani Tutup Dolly
Surabaya – Front Pembela Islam (FPI) memberi acungan jempol kepada Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini yang berani menutup lokalisasi Dolly. Atas keberanian itu, FPI menjuluki Risma sebagai “singa betina”. Continue reading →
Prediksi Perolehan Kursi DPR Setiap Partai
JAKARTA, KOMPAS.com — Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah menetapkan perolehan suara partai politik (parpol) Pemilu Legislatif (Pileg) 2014. Suara partai itu dimuat dalam Surat Keputusan (SK) KPU Nomor 411/Kpts/KPU/Tahun 2014. SK tersebut telah dipublikasikan di situsKomisi Pemilihan Umum (KPU) Continue reading →
PPP Resmi Dukung Prabowo
Jakarta – Setelah dua hari melaksanakan rapat pimpinan nasional, Partai Persatuan Pembangunan (PPP) akhirnya resmi memutuskan arah koalisinya ke Prabowo Subianto pada Senin (12/5/2014) dini hari. Continue reading →
Elektabilitas Jokowi Turun, Prabowo Naik
Jakarta – Survei terakhir Indikator Politik Indonesia menunjukkan elektabilitas bakal calon presiden Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Joko Widodo alias Jokowi cenderung menurun. Sementara, elektabilitas bakal calon presiden Partai Gerindra Prabowo Subianto mengalami peningkatan. Meski demikian, Jokowi tetap masih unggul relatif jauh. Continue reading →
Hatta akan Mundur sebagai Menteri
Jakarta – Pihak Istana akhirnya mengonfirmasi kabar rencana mundurnya Hatta Rajasa sebagai Menteri Koordinator Perekonomian menyusul rencana menjadi calon wakil presiden bagi calon presiden Prabowo Subianto. Rencana pengunduran diri itu akan disampaikan langsung oleh Hatta kepada Presiden Susilo Bambang Yudhoyono di kantor Kepresidenan, Jakarta, Selasa (13/5/2014) sore. Continue reading →
Ratusan Wisatawan Asia Pasifik Berkunjung ke Labuhan Bajo
Labuan Bajo – Wisatawan Internasional yang tergabung dalam Asia Pasific Hash berkunjung ke Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur. Sejumlah atraksi budaya ditampilkan untuk menerima 500 hasher dari 20 negara itu. Continue reading →