Bintang Pos, Limpopo – Politisi Afrika Selatan, Falaza Mdaka, meminta bantuan dukun untuk menyembuhkan Nelson Mandela. Mdaka menyebut dunia masih membutuhkan sosok seperti Mandela. Continue reading →
MANCANEGARA
Restoran McDonald’s AS Cabut Menu Halal
Bintang Pos, Detroit – Dua restoran McDonald’s di Amerika Serikat yang semula menawarkan menu halal akhirnya menghentikan layanan itu beberapa pekan setelah sidang gugatan yang menuduh mereka tidak konsisten dengan menu tersebut dan diselesaikan dengan ganti rugi US$700.000 (Rp 7 miliar). Continue reading →
AS dan China Jadi Penyebab Harga Emas Internasional Masih Anjlok
Bintang Pos, Singapura – Harga emas internasional masih terus jatuh akibat kekhawatiran soal penghentian stimulus oleh bank sentral AS yaitu The Fed dan juga kecemasan akan keringnya likuiditas di China. Continue reading →
AS Berharap Rusia Mengusir Edward Snowden
Bintang Pos, Washington – Gedung Putih berharap, Pemerintah Rusia akan melakukan apa saja untuk memulangkan Edward Snowden kembali ke Amerika Serikat (AS). Saat ini, AS juga mulai khawaitr karena Hong Kong sudah gagal mengekstradisi pria yang membocorkan operasi penyadapan itu. Continue reading →
Israel Kembali Lancarkan Serangan Udara ke Gaza
Bintang Pos, Yerusalem – Israel melakukan serangan udara ke Jalur Gaza hari ini untuk merespons serangan roket dari wilayah Palestina. Tidak ada korban jiwa atau korban luka dalam serangan tersebut. Continue reading →
Produk Herbal China Tercampur Pestisida
Bintang Pos, Beijing – Greenpeace melakukan uji coba terhadap 65 jenis produk herbal dari China yang sering digunakan untuk pengobatan. Menurut hasil uji coba itu, mereka menemukan zat beracun pestisida. Continue reading →
Sungai Gangga Meluap, 1.000 Warga Tewas
Bintang Pos, Gauchar – Bencana banjir dan tanah longsor menimpa India bagian utara. Jumlah korban tewas dilaporkan telah mencapai seribu orang. Continue reading →
Indeks Saham AS Naik, Eropa Turun
Bintang Pos, Harga saham anjlok di seluruh dunia hari Rabu dan Kamis setelah gubernur bank sentral Amerika mengatakan berbagai upaya menstimulasi ekonomi Amerika yang mulai pulih mungkin akan dikurangi. Kalangan investor juga khawatir mengenai ekonomi Tiongkok. Continue reading →
Menlu AS akan Hadiri Pembicaraan Suriah di Qatar
Bintang Pos, Washington – Menteri Luar Negeri Amerika John Kerry sedang dalam perjalanan ke Doha, Qatar, untuk bertemu menteri-menteri luar negeri negara-negara yang mendukung pemberontak Suriah. Continue reading →
Kualitas Udara Singapura di Level Kritis
Bintang Pos, Singapura – Kabut asap dari Indonesia yang menyelimuti Singapura terus memburuk. Kualitas udara di Negeri Singa itu dikabarkan berada di level kritis dan mengancam kesehatan warga setempat. Continue reading →