Bintang Pos, Kediri – Bakal Calon Gubernur yang diusung Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Bambang Dwi Hartono memanfaatkan kecanggihan teknologi untuk mengenalkan diri menghadapi Pemilihan Kepala Daerah Jawa Timur 29 Agustus 2013. Continue reading →
PILPRES 2014
HTI Inginkan Gubernur Jatim yang Khilafah
Bintang Pos, Surabaya – Warga Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) Jatim menginginkan seorang pemimpin yang mampu memberikan perubahan menuju khilafah. Bahkan, HTI dengan tegas tidak mendukung pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jatim tertentu. Continue reading →
Ajak Belajar Pilkada Malang, Optimis Kalahkan Incumbent
Bintang Pos, Kediri – Calon Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengajak seluruh masyarakat belajar dari hasil pemilihan kepala daerah (pilkada) Kota Malang. Pasangan calon walikota dan wakil walikota Malang Anton-Sutiaji (AJI) yang menjadi kuda hitam, justru menang di luar dugaan. Continue reading →
Khofifah-Herman Siapkan Mantan Militer Jadi Jurkam
Bintang Pos, Surabaya – Masa Kampanye Pemilukada Jatim masih Jauh, namun strategi pemenangan sudah disiapkan. Pilgub Jatim 2013 ini diprediksi menjadi ajang ‘perang bintang’. Sejumlah tokoh bakal turun gunung untuk menjadi juru kampanye (jurkam) pasangan calon. Continue reading →
Ditengah kemelut, PKB Jatim optimis Khofifah menang
Bintang Pos, Surabaya – Kendati belum mendapat restu dari Dewan Syuro PKB Jawa Timur, DPD PKB Jatim tetap optimis jika Khofifah Indarparawansah akan menang dalam Pilgub Jatim Agustus 2013 mendatang. Continue reading →
Soekarwo terus `tebar pesona` jelang Pilgub Jatim 2013
Bintang Pos, Surabaya – Gubernur Jawa Timur, Soekarwo turun langsung ke lapangan untuk mengantisipasi kenaikan harga sembako dampak dari rencana pemerintah yang akan menaikkan harga Bahan Bakar Minyak (BBM). Diduga kegiatan ini dilakukan untuk `tebar pesona` untuk menjaring massa pendukung jelang Pemilukada Jatim Agustus nanti. Continue reading →
Bacagub Jatim Khofifah Indar Parawansa Tebar Pesona di Pamekasan
Bintang Pos, Pamekasan : Bakal Calon Gubernur (Bacagub) Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar Parawansa kembali tebar pesona dengan menggalang ribuan massa muslimat NU di area monument Arek Lancor Pamekasan. Continue reading →
Dewas PDAM Enggan Mundur Usai Daftar Pilkada
Bintang Pos, Surabaya – Ketua Dewan Pengawas Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Surabaya, Herman S Sumawiredja mengaku enggan mundur dari jabatannya meski diminta Komisi B DPRD Surabaya karena mendaftarkan diri sebagai bakal calon wakil gubernur Jawa Timur. Continue reading →
PMII Jatim Serukan Masyarakat Kawal Proses Pilgub
Bintang Pos, Surabaya – Pengurus Koordinator Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PKC PMII) Jawa Timur menyerukan masyarakat untuk mengawal proses Pilgub Jatim 2013, karena gejala ketidakjujuran sudah terlihat dalam kasus dukungan ganda parpol. Continue reading →
KarSa mendaftar terakhir di KPU jatim
Bintangpos, surabaya – Usai mendaftar ke KPU Jatim, calon Gubernur dan Wakil Gubernur incumbent Jawa Timur (Jatim), Soekarwo – Saifullah Yusuf akan segera mendiskusikan pemetaan wilayah untuk menggalang suara ke masyarakat. Pasangan tersebut menjanjikan program lanjutan dari periode sebelumnya, hanya saja pemberdayaan wanita akan lebih dimaksimalkan. Continue reading →