Jakarta – Penggunaan istilah panglima tertinggi angkatan perang untuk presiden di Indonesia dibahas dalam seminar yang digelar Institut Peradaban di Jakarta. Bahasan jadi menarik karena pembicaranya dari jajaran purnawirawan TNI. Continue reading →
POLITIK DAN PEMERINTAHAN
Lembaga yang Jadi Beban APBN Akan Di Bubarkan
JAKARTA — Sekretaris Kabinet Pramono Anung mengungkapkan, Presiden saat ini menginginkan untuk mengevaluasi kembali keberadaan sejumlah lembaga negara. Presiden ingin menghapus lembaga-lembaga yang dianggap hanya menjadi beban anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN).
Banyak Tahapan Pilkada Memiliki Potensi Konflik
JAKARTA – Komisioner Komisi Pemilihan Umum, Arief Budiman mengatakan, semua implementasi tahapan Pilkada serentak memiliki potensinya masing-masing dalam memunculkan konflik. Continue reading →
KPU Menjawab Laporan Atas Panwaslu
DEPOK – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Depok akhirnya menjawab rekomendasi Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kota Depok, terkait dugaan pelanggaran administrasi dengan tidak lengkapnya berkas salah satu pasangan calon (Paslon) walikota-wakil walikota Depok saat pendaftaran beberapa minggu lalu. Continue reading →
Maia Estianty disebut untuk Tandingi Risma
Surabaya – Partai Demokrat enggan mengikuti sikap politik koalisi Majapahit dalam proses pemilihan Wali Kota Surabaya. Partai yang dipimpin mantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono itu memastikan akan mengusung pasangan calonnya sendiri. Continue reading →
KPU Surabaya Perpanjang 9-11 Agustus
Surabaya – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Surabaya membuka kembali masa perpanjangan pendaftaran calon wali kota dan wakil wali Kota Surabaya pada 9-11 Agustus 2015. Continue reading →
Pilkada Surabaya 2015 akan tampil Duet Abror-Rasiyo
Surabaya – Duet pasangan bakal Calon Wali Kota Surabaya dan Wakil Wali Kota Surabaya Rasiyo dan Dhimam Abror menguat setelah adanya pembicaraan di internal pengurus Partai Demokrat di Surabaya pada Sabtu (8/8) malam.
“Nama Rasiyo semalam (8/8) memang dimunculkan,” kata Dhimam Abror kepada Antara di Surabaya, Minggu. Continue reading →
Kasus Mahar Politik Pilkada Sidoarjo Lenyap
Sidoarjo -Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Sidoarjo, Jawa Timur, memutuskan tidak melanjutkan pengaduan terkait dugaan adanya mahar politik di balik pengusungan pasangan calon peserta pilkada tahun ini. Pengaduan dibuat Wakil Ketua DPD Partai Gerindra Jawa Timur M Sholeh dan mahar politik diduga dilakukan Utsman Ikhsan sebagai calon Bupati Sidoarjo dari Gerindra dan PKS. Continue reading →
Risma ditantang Koalisi Majapahit
Jakarta: Koalisi Majapahit, koalisi enam partai politik di Kota Surabaya, mengaku tidak trauma dengan peristiwa yang terjadi di perpanjangan masa pendaftaran peserta pilkada tahap dua yang lalu. Menghadapi perpanjangan 9-11 Agustus 2015 mereka menyatakan tetap solid. Continue reading →
DPRD Kota Bogor akan interpelasi Walikota
Bogor – DPRD Kota Bogor, Jawa Barat, berencana membahas hak interpelasi anggota legislatif kepada Wali Kota Bima Arya Sugiarto yang akan dilaksanakan dalam rapat paripurna pada 30 Maret. Continue reading →