Jakarta – Sosok KH. Abdurrahman Wahid (Gus Dur) sangat teguh dalam memegang prinsip Pancasila dan pluralisme, termasuk pada saat jabatannya sebagai presiden sedang terancam untuk dijatuhkan, kata Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Moh. Mahfud MD. Continue reading →
POLITIK DAN PEMERINTAHAN
Golkar anggap putusan MK jalan tengah yang elegan
Jakarta – Ketua DPP Golkar Bidang Hukum Muladi menyatakan, keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait dengan uji materi Undang-Undang Nomor 48/2008 tentang Pilpres telah tepat. Continue reading →
Komisi Yudisial tetapkan empat anggota panel ahli
Jakarta – Komisi Yudisial (KY) telah menetapkan empat anggota panel ahli empat orang anggota panel ahli dari usulan masyarakat yang akan bertugas melakukan seleksi calon hakim Mahkamah Konstitusi. Continue reading →
Wakil Ketua DPR minta Pemilu serentak 2019
Jakarta – Wakil Ketua DPR RI, Pramono Anung berharap pelaksanaan pemilu serentak dilakukan tahun 2019, bukan 2014.
Hal itu dikatakan oleh Pramono Anung terkait uji materi UU No 42 tahun 2008 tentang Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden yang diajukan oleh mantan Menteri Hukum dan HAM, Yusril Ihza Mahendra di Gedung DPR RI, Jakarta, Rabu. Continue reading →
DPR sepakat bahas perjanjian bantuan timbal balik
Jakarta – Dewan Perwakilan Rakyat sepakat membahas perjanjian bantuan hukum timbal balik masalah hukum pidana antara Indonesia dengan Korea Selatan dan India menjadi Rancangan Undang-Undang.
“Seluruh fraksi sudah sepakat dan selanjutnya dibentuk Panitia Kerja,” kata Wakil Ketua Komisi III DPR, Al Muzamil Yusuf dalam Rapat Kerja dengan Menteri Hukum dan Ham di Gedung DPR RI, Jakarta, Rabu. Continue reading →
KPK belum temukan bukti legislator minta THR
Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi belum menemukan bukti atas tudingan Mantan Kepala SKK Migas Rudi Rubiandini kepada legislator di Komisi VII DPR yang meminta tunjangan hari raya dari tersangka korupsi dan tindak pidana pencucian uang (TPPU) itu. Continue reading →
PKS Merosot karena Isu Korupsi dan Poligami
Jakarta – Pengamat politik Universitas Malikussaleh Nangroe Aceh Darussalam, Teuku Kemal Fasya menilai, selain korupsi, poligami merupakan isu yang juga sangat tidak disukai oleh sebagian besar masyarakat Indonesia, terutama kaum perempuan. Continue reading →
Bawaslu rekrut “sejuta” relawan pengawas pemilu
Jakarta – Badan Pengawas Pemilu merekrut tenaga sukarela dari kalangan pemuda, mahasiswa, dan pemilih pemula untuk tergabung dalam Gerakan Sejuta Relawan Pengawas Pemilu 2014. Continue reading →
Fahri: SBY Bukan Seorang Demokrat
Jakarta – Wakil Sekjen PKS Fahri Hamzah mengkritik gaya kepemimpinan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Hal itu diutarakannya ketika ditanya soal buku yang diluncurkan SBY. Continue reading →
Demokrat Depak Pasek dari DP
Jakarta – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Demokrat menyayangkan reaksi berlebihan mantan kader partainya, I Gede Pasek Swardika, terkait proses pergantian antarwaktu (PAW) yang memaksa Pasek harus hengkang dari status sebagai anggota DPR RI. Continue reading →